Main Article Content

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah guna membuktikan adanya hubungan konformitas teman sebaya dengan perencanaan karir pada siswa sekolah pertama. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode survey, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik cluster random sampling karena populasi yang diteliti oleh membagi populasi menjadi beberapa kelompok yang terpisah yang disebut sebagai cluster. Responden dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII dan IX SMP Negeri 3 Kota Magelang terdiri dari kelas VIII yang berjumlah dua kelas dengan siswa sebanyak 59 dan dua kelas dari kelas IX dengan jumlah 57 siswa, dengan jumlah total 116 siswa, melalui pengaruh peran teman sebaya siswa mampu menentukan arah perencanaan karirnya. Dengan demikian peran teman sebaya sangat membantu siswa dalam memilih karirnya meskipun banyak faktor lain yang mempengaruhi diri siswa dalam menentukan arah pemilihan karirnya.

Article Details

How to Cite
Amalia Mintarso, R. I. (2020). Hubungan antara Konformitas Teman Sebaya dengan Perencanaan Karir pada Siswa . JCOSE Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 3(1), 15-21. https://doi.org/10.24905/jcose.v3i1.64

References

  1. Alamiarti, Kharisma Ayu. 2015. Hubungan Antara Konformitas Teman Sebaya Dan Harga Diri Dengan Pengambilan Keputusan Karir Pada Siswa Kelas XII SMK Karya Rini YHI Kowani Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta
  2. Dalyono, M. 2010. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.
  3. Fatresi, Mei Saroh Mega. 2017. Hubungan Antara Konformitas Dan Harga Diri Dengan Pengambilan Keputusan Karir Pada Mahasiswa Psikologi Semester 8 Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Malang: Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  4. Gottman, J.M., & Parker, J.G. 1987. The Importance of Friendship. [Online]. Tersedia: http://www.deanza.edu/faculty/cruzmayra/cd10hwl lassignments activities.pdf [27 Februari 20011].
  5. Santrock, John W. 2007. Perkembangan Anak. Jilid 1 Edisi kesebelas. Jakarta: PT. Erlangga.
  6. Kristiono, Wahyu Sri. 2018. Peran Kelompok Teman Sebaya Dalam Menentukan Pengambilan Keputusan Karir Pada Siswa Kelas XI Di SMK Negeri 7 Yogyakarta. Yogyakarta
  7. Munandir. 1996. Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Jakarta: Depdikbud
  8. Jauch, L.R. dan Glueck, W.R. 1997. Manajemen Strategis dan Kebijakan Perusahaan, Edisi IV, Jakarta: Erlangga.
  9. Soekanto, Soerjono. 2004. Sosiologi Keluarga. Jakarta: PT Rineka Cipta.
  10. Sugiyono. 2012. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.
  11. -------------. 2013. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

DB Error: Unknown column 'Array' in 'where clause'